Khasiat Tomat Manfaat Buah Tomat Untuk Kesehatan Kecantikan Kulit Wajah

Khasiat Tomat Manfaat Buah Tomat Untuk Kesehatan Kecantikan Kulit Wajah - Pasti sudah mengenal buah tomat kan? Buah tomat tidak hanya di pakai untuk makanan, di buat jus tapi juga memeiliki benyak khasiat. Buah tomat sangat bermanfaat untuk kesehatan badan juga bisa untuk kecantikan kulit dan wajah. Manfaat lain dari buah tomat adalah untuk kecantikan kulit.


Buah Tomat Segar

Tanaman Buah Tomat Segar


Lanjut ke topik buah Tomat. Buat ibu-ibu pastinya sudah tidak asing dengan buah Tomat. Keran tomat sering di jadikan sebagai bahan sayuran seperti sop misalnya. Selain itu juga bisa untuk jus ynag menyegarkan. Manfaat apa lagi yang berasal dari buah Tomat ini?

Kangungan Zat pada buah Tomat : Buah tomat banyak mengandung vitamin A, B1 dan C.

Manfaat Buah Tomat : Tomat bisa membantu menurunkan resiko terjadinya gangguan jantung, Tomat bermanfaat untuk menghilangkan kelelahan dan menambah nafsu makan, Buah tomat bisa membantu menghambat pertumbuhan dari pada sel kanker yag terjadi pada prostat, leher rahim, payudara dan endometrium. Buah Tomat berguna untuk memperlambat penurunan fungsi mata akibat pengaruh usia ( age-related macular degeneration), Tomat bermanfaat untuk mengurangi resiko akibat radang usus buntu, Tomat berkhasiat untuk membantu dalm menjaga kesehatan pada organ hati, ginjal, serta mencegah apabila merasa kesulitan saat buang air besar, Buah Tomat berkhasiat untuk menghilangkan jerawat pada kulit waajh, mengobati diare, Khasiat Tomat untuk meningkatkan jumlah dari sperma pada kaum pria, Untuk memulihkan fungsi lever, untuk mengatasi kegemukan dll.

Buah Tomat

Buah Tomat




Khasiat Buah Tomat Untuk Pengobatan

Mengobati Keseleo: coba sembuhkanlah dengan menggunakan ramuan dari buah tomat. Blender Buah tomat kemudian sari airnya dicampur dengan menggunakan minyak wijen, perbandingan adalah 1:1. selanjutnya dipanaskan sampai tinggal minyaknya saja. Selanjtnya minyak tersebut digunakan untuk memijat sendi-sendi yang keseleo tadi.

Mengobati Bisul: Siapkan 1 buah tomat, kemudian seluruh daging serta biji buah tomat dipanaskan, baru ramuan tersebut diletakkan pada bisul.

Mengobati Jerawat: Siapkan 1 buah tomat yang telah direbus, lalu dipotong-potong. Cara pemakaiannya adalah gosokkanlah potongan buah tomat tersebut pada bagian wajah yang di tumbuhi jerawat secara perlahan-lahan. Lalu diamkan sebentar kurang lebih selama sepuluh menit. Setelah itu baru dibilas wajah dengan air bersih.


KHASIAT TOMAT, Manfaat buah tomat, Khasiat tomat untuk wajah, manfaat buah tomat untuk kesehatan, kandungan zat pada buah tomat, manfaat buah tomat untuk kecantikan kulit wajah, pengobatan penyembuhan penyakit menggunakan tomat, gizi vitamin buah tomat.

Bagi Info ini Di :

3 comments:

Cream Syahrini mengatakan...

pseinimau nih nyoba nih buah,.
cz khasiatnya benar2 mantep banget dahh

info Kesehatan mengatakan...

Great post. I was checking continuously this blog and I�m impressed! Extremely helpful info specially the last part I care for such information a lot. I was seeking this certain information for a very long time. Thank you and best of luck.

obyektif-magazine mengatakan...

Makasih info yang bagus. Saya juga pernah nyoba buat masker muka, yang sebelumnya muka berjerawat, sekarang dah bersih, asal yang rutin maskerannya. Salam kenal n sukses untuk anda semua. Kalau ingin tips2 kesehatan lainnya, klik saja di: OBYEKTIF.COM

Salam kompak:
Obyektif Cyber Magazine
(obyektif.com)